28 - 31 AUGUST 2024

Jakarta International Expo, Jakarta - Indonesia

Anak Usaha Korindo Terapkan Sistem Pengelolaan Air Limbah Secara Ketat

Anak usaha Korindo Group yang bergerak di bidang industri kertas, PT Aspex Kumbong berkomitmen untuk menjaga lingkungan dengan menerapkan manajemen pengelolaan air pascaproduksi secara ketat. Aspex Kumbong menjadi salah satu pionir dalam penggunaan sistem pemantauan kualitas air limbah secara terus-menerus dan dalam jaringan atau dikenal dengan SPARING di Jawa Barat (Jabar). “Fungsi SPARING adalah sebagai […]

Embung Wanakaya di Indramayu, Penyuplai Irigasi Pertanian 777 Hektar

Kementerian PUPR telah menyelesaikan pembangunan Embung Wanakaya di Kabupaten Indramayu, Jawa Barat. Pembangunan Embung Wanakaya dilaksanakan pada tahun anggaran 2020-2021 dengan biaya APBN sekitar Rp 32,4 miliar. Embung dengan kapasitas tampung 101.800 m3 ini telah memberikan manfaat suplai air untuk lahan pertanian seluas 777 hektar, serta sebagai tampungan cadangan air saat musim kemarau. Menteri PUPR […]

Pemprov Sulsel Siapkan 4 Paket Proyek Saluran Irigasi Rp 12 M di 2024

Pemprov Sulawesi Selatan (Sulsel) menyiapkan 4 paket proyek saluran irigasi senilai Rp 12,490 miliar di tahun 2024. Proyek irigasi tersebut tersebar di Kabupaten Wajo, Sinjai, Bulukumba, dan Bone. “Untuk tahun 2024 ada 4 irigasi yang istilahnya peningkatan dan rehabilitasi,” ujar Kepala Dinas Sumber Daya Air, Cipta Karya, dan Tata Ruang (SKCTR) Sulsel Andi Darmawan Bintang […]

Krakatau Blue Water Olah Limbah dari Baja Jadi Air Berkualitas

PT Krakatau Blue Water yang merupakan perusahaan patungan antara Posco Wide Co. Ltd dengan PT Krakatau Tirta Industri berhasil mengelola limbah dari baja menjadi air berkualitas untuk kepentingan industri. Perusahaan yang berdiri pada 18 Januari 2013, itu sudah dipercaya PT Krakatau Posco dalam menjalankan kapasitas water treatment sebanyak 17.000 meter kubik per hari dan kapasitas […]

Tiga IPAL di IKN Mulai Dibangun, Rampung Desember 2024

Kementerian PUPR sudah memulai pembangunan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur (Kaltim). Kasi Pelaksanaan Wilayah II, Balai Prasarana Permukiman Wilayah (BPPW) Kaltim, Alfrits Steeve Willy Makalew mengatakan, sarana dan prasarana IPAL yang sudah mulai dibangun berada di tiga lokasi, yakni IPAL 1, 2, dan 3, dengan total kapasitas 5.000 […]

PSN Pengolahan Air Limbah Domestik Mulai Dikerjakan di DKI Jakarta, Ditargetkan Selesai 2027

Proyek pengolahan air limbah domestik terpadu yang masuk dalam Proyek Strategis Nasional pemerintahan Presiden Joko Widodo atau Jokowi akan mulai dikerjakan di DKI Jakarta.    Proyek Sistem Pengelolaan Air Limbah Domestik Terpusat (SPALD-T) ini bagian dari program pembangunan Jakarta Sewerage Development Program (JSDP). Pengerjaan proyek ini akan terbagai dalam beberapa bagian yang melibatkan kerja sama antara […]

Dukung Keberlanjutan pada Bidang Pendidikan Indonesia, IEE Series 2023 Inisiasikan Acara Charity Golf Tournament

Jakarta, 3 September 2023 – Indonesia Energy & Engineering (IEE) Series 2023 senantiasa mendukung nilai-nilai keberlanjutan (sustainability) sebagai prinsip dasar untuk mendorong Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (Sustainable Development Goals/SDGs) yang merata di Indonesia. Diselenggarakan di Royale Jakarta Golf Club Halim Perdana Kusumah, Jakarta Timur, pada 3 September 2023, program Corporate Social Responsibility (CSR) bertemakan “Towards Industrial […]

Supporting Sustainability in the Field of Education in Indonesia, IEE Series 2023 Initiates Charity Golf Tournament Event

Jakarta, September 3, 2023 – Indonesia Energy & Engineering Series 2023 (IEE Series 2023) consistently upholds sustainability values as fundamental principles to promote even distribution of the Sustainable Development Goals (SDGs) in Indonesia. Held at Royale Jakarta Golf Club Halim Perdana Kusuma in East Jakarta on September 3, 2023, the “Towards Industrial Sustainability” themed Corporate […]

INDUSTRIAL SUSTAINABILITY UPDATE

Day/Date         : Friday, 15 September 2023 Time                : 14.00 – 16.00 (Jakarta’s Time) Location          : Hybrid Stage 1 – Pre Function Hall D2 Link                 : https://vexpo.iee-series.com/agenda/ The “Industrial Sustainability Updates” event is dedicated to advancing sustainability in the Energy and engineering sectors against the backdrop of climate change. The event highlights collaborative efforts among diverse […]

INDONESIA PROJECT GUIDE 2024

Day/Date         : Wednesday, 13 September 2023 Time                : 14.00 – 16.00 (Jakarta’s Time) Location          : Hybrid Stage 3 – Hall B3 Link                 : https://vexpo.iee-series.com/agenda/ “Indonesia Project Guide 2024: Indonesia Engineering Innovation for Energy Sector” outlines a seminar hosted by TBIC BRIN & Tender Indonesia. The seminar emphasizes the significance of engineering innovation in tackling Indonesia’s […]